Dalam artikel kali kami akan menjelaskan tentang Parlay Liga Inggris, karena parlay ini adalah favorit bagi para bettor bola khususnya yang berada di Indonesia. Sebelum membahas lebih lanjut kami akan menjelaskan sedikitnya tentang liga premier Inggris.
Sebelum dibentuk premier league pada tahun 1992, kompetisi liga sepak bola professional tingkat tertinggi di Inggris adalah liga sepak bola divisi pertama. Menjelang akhir musim 1991-92, beberapa klub sepak bola teratas memisahkan diri dari liga sepak bola setelah membuat kesepakatan yang sangat menguntungkan dengan para media terutama pada stasiun televise. Semenjak saat itu klub – klub besar liga Inggris telah di format menjadi kompetisi baru dengan nama FA Premiere League dengan jumlah anggota sebanyak 22 klub pada musim pertamanya.
Sudah tidak menjadi hal yang mengherankan lagi apabila liga Inggris adalah kompetisi liga yang paling seru dan sengit dari seluruh liga yang ada di dunia. Oleh sebab itu Parlay Liga Inggris adalah salah satu parlay yang paling dinantikan setiap minggunya. Walaupun demikian Parlay Liga Inggris cukup sulit untuk dimenangkan sebab pertandingan liga Inggris adalah yang paling sulit di tebak.
Cara Main Parlay Liga Inggris
Disini kami akan menjelaskan sedikit cara aman untuk memasang taruhan Parlay Liga Inggris. Untuk mengamankan taruhan mix parlay hanya untuk 3 laga pertandingan kombinasi. Agar anda lebih memahami silakan kalkulasikan sendiri pada sebuah kertas. Siapkan 3 laga mix parlay, memang anda bisa menyiapkan lebih dari 3 laga tetapi untuk ilustrasi kali ini kami hanya membuat dalam 3 laga dengan jam tayang yang berbeda – beda
Contoh :
- 19:00 Manchester United vs Arsenal
- 22:45 Chelsea vs Tottenham
- 01:30 Manchester City vs Liverpool
Nah, anda sudah menemukan 3 laga pertandingan besar dalam liga Inggris, pastikan anda memilih laga dengan jam tayang yang berbeda. Karena kita bisa mencuci laga – laga tersebut ketika situasi terlihat tidak meyakinkan atau sudah pasti kalah. Karena pertandingan pertama harus diwajibkan untuk menang. Agar anda mempunyai asuransi ataupun apabila anda kalah di pertandingan selanjutnya paling tidak modal anda sudah bisa dapat dikembalikan.